Di jaman sekarang ini dunia pengobatan telah sangat maju segala macam penyakit ada obatnya , tetapi sebenarnya leluhur kita telah meramu obat yang tidak kalah manjurnya dan pastinya lebih aman .
Herpes zooster (cacar ular):
Daun kentutan dicuci lalu ditumbuk sampai seperti bubur. Tambahkan sedikit
air dan garam secukupnya, untuk dibalurkan disekitar gelembung-
gelembung kecil dikulit.